Pasang iklan

Mengenal Komponen jaringan Komputer

 

jaringan komputer, komponen jaringan komputer
Komponen jaringan komputer dan fungsinya - komponen jaringan merupakan bagian utama dari sebuah jaringan, komponen jaringan masing-masing mempunyai fungsi dan peran yang berbeda. berikut ulasan mengenai komponen jaringan beserta fungsinya.

Komponen jaringan komputer beserta penjelasanya :

1. Server
Server adalah komputer yang biasanya di khususkan untuk menyimpan data atau sistem operasi berbasis Network, yang berisikan daftar user yang diperbolehkan mesuk ke server tersebut. Apabila komputer server mengalami kerusakan maka secara otomatis seluruh jaringan tidak berfungsi karena server merupakan pintu masuk dan sebagai pusat jaringan tersebut.

2. Workstation
workstation adalah komputer yang memanfaatkan jaringan untuk menghubungkan komputer tersebut ke komputer lain atau komputer tersebut dengan server.
Adapun yang dimaksud pemanfaatan jaringan dapat berupa sharing data,printer dan sharing lainya.
apabila terjadi kerusakan pada workstation maka komputer yang digunakan tidak dapat masuk dalam jaringan sehingga tidak dapat berkomunikasi dengan server atau komputer lain dalam jaringan tersebut.

3. Hub/Switch
Merupakan terminal atau pembagi sinyal data bagi kartu jaringan. apabila terjadi kerusakan pada Hub dapat dilihat pada lampu indikator power, dan lampu indikatoruntuk masing-masing workstation

4. Network Interfaces Card ( Lan Card )
NIC ( Lan Card ) adalah sebuah kartu jaringan yang terpasang pada komputer server. apabila terjadi gangguan atau kerusakan pada kartu jaringan berakibat pada komputer tersebut tidak dapat masuk dalam jaringan. Ada 2 Jenis kartu jaringan antara lain:
a. LAN CARD PCI
   dengan konektor BNC dan RJ45
b. LAN CARD ISA
   dengan konektor BNC

5. Kabel dan Konektor
Merupakan media penghubung. ada 3 jenis kabel yang digunakan yaitu:
  1. Jenis Serat Optik
      menggunakan konektor SC dan ST
  2. Kabel UTP
      menggunakan konektor RJ-45
Adapun gangguan atau kerusakan pada kabel jenis ini antara lain
- konektor tidak terpasang dengan benar
- susunan pengkabelan salah
- salah satu kabel ada yang putus
Cara mendiagnosa
-Lihat lampu indikator pada kartu jaringan atau switch apakah lampu hidup atau mati
  3. Kabel Coaxial
      menggunakan konektor BNC
  Kabel ini merupakan jenis kualitas rendah karena aksesnya lambar , sering terjadi gangguan yang disebabkan konektor longgar atau kabel short.


Mengenal Komponen jaringan Komputer 4.5 5 mr.defrm Komponen jaringan komputer dan fungsinya - komponen jaringan merupakan bagian utama dari sebuah jaringan, komponen jaringan masing-masing...


4 komentar:

  1. wah komponen-komponen pada jaringan komputer di ulas sangat lengkap. melihat kerumitan di dunia jaringan tak heran jika pekerjanya memiliki gaji yang tinggi

    BalasHapus
  2. terimakasih gan sangat bermanfaat , saya yang sedang belajar di skm tkj :)

    BalasHapus
  3. terimaksih sangat bermanfaat dan ternyata komponen jaringan sangat banyak ya :)
    dinatikan lagi untuk konten jaringannya mas !

    BalasHapus

J-Theme